6 Keuntungan Menerapkan Pemasaran Digital bagi Pebisnis

Perkembangan dunia digital membawa banyak dampak positif terhadap dunia bisnis. Saat ini pemasaran digital semakin banyak dilakukan untuk menjangkau market yang lebih luas dan cepat. Pemasaran merupakan bagian penting dalam menjual produk sehingga produsen bisa mendapatkan keuntungan.  Berbagai strategi pemasaran terus dikembangkan dan diterapkan agar perusahaan mampu mencapai target penjualan yang berkorelasi positif dengan keuntungan […]

Tips dan Trik Copywriting Media Sosial

Saat ini, era digital semakin berkembang cepat dan kemampuan untuk menarik perhatian dan memengaruhi audiens menjadi semakin penting, terutama di platform media sosial. Salah satu kunci utama untuk mencapai hal ini adalah melalui praktik copywriting yang efektif. Copywriting adalah seni dan ilmu menulis teks persuasif yang dirancang untuk memotivasi pembaca untuk mengambil tindakan tertentu, seperti […]

Bangun Hubungan Lebih Dekat dengan Audiens Melalui Content Marketing

Content marketing telah menjadi tiang utama dalam upaya merebut perhatian audiens. Dengan keberagaman media yang tersedia, konten marketing menawarkan cara yang unik dan kuat untuk berinteraksi dengan konsumen secara langsung.  Namun, apa sebenarnya content marketing dan apa saja jenis-jenisnya?  Yuk, cari tahu lebih dalam tentang definisinya, ragam jenis content marketing dan bagaimana setiap jenis ini […]

Mengoptimalkan SEO untuk Meningkatkan Traffic Website Anda

Menaikkan traffic dengan mengoptimalkan strategi SEO menjadi salah satu PR bagi pengelola website agar semakin banyak orang yang mengunjungi media online yang dikelolanya. Untuk bisa meningkatkan traffic, perlu beberapa strategi sehingga semakin banyak orang yang mengenal dan mengunjungi website yang dikelola.  Traffic merupkan hal yang penting karena menunjukan seberapa bagus halaman tersebut. Bagi pemula, meningkatkan […]

Mendulang Cuan dari Blog Berbasis WordPress, Benarkah Bisa Menghasilkan? 

Di era digital saat ini, memiliki blog bukan hanya sekadar hobi untuk mengekspresikan diri, tetapi juga merupakan peluang nyata untuk mendulang cuan. Salah satu platform yang sangat populer di kalangan blogger adalah WordPress.  Dengan tampilan yang ramah pengguna, mudah dioptimasi, dan memiliki komunitas yang saling mendukung, WordPress telah menjadi tiket emas bagi para blogger yang […]

Cara Jitu Menerapkan Digital Marketing untuk UMKM

Banyak sektor yang turut mengalami perubahan atau paling tidak juga diharapkan mampu mengikuti arus perkembangan teknologi. Salah satu yang sedang aktif digalakkan pemerintah adalah digital marketing untuk UMKM. Namun, hal ini pun tidak mudah. Salah satu kendalanya adalah banyaknya pelaku UMKM yang kurang melek teknologi, sehingga masih asing dengan penggunaan teknologi digital ini.  Meskipun demikian, […]

Digital Marketing: Pengertian, Jenis, Tujuan, dan Kelebihannya

Digital marketing merupakan salah satu strategi pemasaran yang sedang berkembang. Selain hemat, strategi jenis pemasaran ini  menawarkan peluang untuk menjangkau pangsa pasar yang lebih luas dalam mempromosikan produk atau jasa. Strategi ini tidak hanya ditujukan untuk menjangkau potensi pasar yang lebih luas, tapi juga dinilai dapat meningkatkan kesadaran produk.  Iklan digital marketing dilakukan melalui internet […]

Tahapan Menulis Artikel di Website Agar Masuk Halaman 1 Google

Di media online, artikel yang bagus adalah yang berhasil muncul di halaman pertama Google. Semua penulis pasti ingin tulisannya bisa masuk ke halaman pertama google karena berpotensi mendapat banyak pembaca. Agar artikelnya bisa masuk ke halaman pertama Google, Anda perlu memastikan beberapa poin berikut. Bagi orang yang berkecimpung dalam pekerjaan yang terkait dengan kepenulisan cukup […]

Diskusi Mencari Ngerti : Pemasaran Jasa Freelance yang Efektif di Era Digital

Jakarta, 29 September 2023 – Kali ini komunitas NGAJI NGOPI Tulungagung menggelar “Diskusi Mencari Ngerti” dengan tema yang berbeda. Acara kajian rutinan yang diadakan setiap Kamis malam Jumat ini, biasanya lebih banyak berdiskusi soal ilmu kehidupan yang sarat makna.  Akan tetapi, tepatnya pada hari Kamis, 21 September 2023 lalu, NGAJI NGOPI berkolaborasi dengan Malica Ahmad, […]

Manfaat Website untuk Personal Blogger, Apa Saja?

Seorang personal blogger mempunyai kebebasan dalam bekerja menuangkan ide dan gagasan dalam bentuk tulisan di media website yang dikelola. Karena itu bagi personal blogger website merupakan alat bekerja yang mempunyai banyak manfaat. Agar bisa mendukung karir dengan maksimal, situs tersebut harus dikelola dengan baik. Website yang menarik dan konten yang bermanfaat bisa menghasilkan banyak traffic […]